-->
  • Jelajahi

    Copyright © PARADIGM
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan

    Filsafat Pendidikan Pragmatisme dan Tokoh-tokohnya

    Kusnadiaal
    Kamis, 30 April 2020, Kamis, April 30, 2020 WIB Last Updated 2020-04-30T00:58:34Z
    masukkan script iklan disini
    masukkan script iklan disini


    Pengertian filsafat paragmatisme

    Pragmatisme adalah aliran filsafat yang mengajarkan yang benar yaitu sesuatu yang membuktikan adanya bukti dan kebenaran serta kemanfaatannya. Sedangkan dalam konteks pendidikan. Pertama: semua pelajaran dan kurikulum diarahkan pada kegunaan masing-masing individu. Kedua: semua yang dilakukan harus berguna bagi lembaga pendidikan. Di dalam kelas contohnya: siswa di arahkan untuk bekerja kelompok.

    Kebenaran pragmatis adalah kebenaran manfaat. maka harus diaplikasikan dalam kehidupan nyata. Bagi kalangan pragmatis, semakin banyak manfaatnya atau kegunaannya maka semakin benar. Begitu juga dalam dunia pendidikan.

    Tokoh-tokohnya :

    1. Charles sandre Peirce

    Hipotesis bisa di katakan benar sesuai tujuan dan kemauan.

    2. William James

    Tokoh ini merupakan pendiri mahzab paragmatisme, William James menentang pandangan bahwa kesadaran tidak mewujudkan kebenaran lahiriah. Justru mengatakan fungsi bersumber dari pengalaman.

    3. John dewey

    Memberi pengarahan dalam perbuatan yang nyata.

    4. Ludwig feuerbach

    tokoh ini bapak ateis, yang nyata yang tidak terlihat.

    (Ke dilanjut)
    Komentar

    Tampilkan

    Terkini

    NamaLabel

    +